Bupati Bekasi, Eka Supria Atmaja melepas ratusan calon jamaah menghimbau agar dapat menjalankan ibadah dengan khusyu dan selalu tertib.
“Ikuti aturan yang ada mulai dari keberangkatan hingga ke tanah suci nanti, serta dapat menjadi haji yang mabrur dan kembali dengan sehat semua,” kata Eka.[RIK/POB]