Kapolresta Bekasi Kombes Pol M. Awal Chaiudin,Sik,MH, terjeun kelapangan guna memantau langsung gerakan jalur mudik yang kini telah memadati jalur-jalur penghubung antara Kota Bekasi dengan Kabupaten Bekasi.
Tak segan-segan Awal langsung memberikan himbauan bahkan teguran kepada pemudik khususnya para pengendera sepeda motor untuk tetap berhati-hati dan menjaga kondisi tubuh agar tetap prima saat mengenderai motor demi keselamatan berlalulintas.[YAN]