Dalam kesempatan tersebut, Ibu negara juga akan meninjau langsung pelayanan kesehatan dan pendidikan masyarakat di Kota Bekasi.
Penjagaan pada istri nomor satu di negeri ini, aparat kepolisian mempersiapkan pengamanan secara berlapis. Sedikitnya, 460 personel kepolisian bersiaga mengamankan kedatangan hingga berlangsungnya acara etrsebut.
“Kita fokuskan untuk pengamanan para tamu yang datang, setiap barang bawaan tidak boleh luput dari pemeriksaan petugas,” kata Waka Polres Metro Bekasi Kota, AKBP Wijonarko saat memimpin apel kesiapan pengamanan Ibu Negara, pada Kamis 28 September 2017 lalu.[GHA]