Didampingi Kadis Pemuda da Olah Raga (Dispora) Dr M.Ridwan, Camat Bekasi Timur Gutus dan Kepsek SMPN 32, Yeti Eka, Walikota berharap turnamen futsal dapat menjauhkan pelajar dari prilaku negatif dan bisa menjadi olahrgawan andalan Kota Bekasi.
“Turnamen ini menjaring ajang bibit-bibit olahragawan baru dan turnamen ini juga membentuk serta menjadikan aktifitas positif bagi pelajar,” kata Rahmat Effendi.
Sementara, Kepsek SMPN 32, Yeti Eka mengatakan turnamen ini diikuti 66 tim yang diselenggarakan selama empat hari.
“Hadiah utama piala bergilir Walikota Bekasi ini diperebutkan setiap tahun dan ada juga hadiah dari Walikota bagi juara pertama mendapatkan 12 pasang sepatu futsal,” terangnya.[RIS]
4.